KONSEP ADAB MENUNTUT ILMU DAN MENGAJARKANNYA
DOI:
https://doi.org/10.38214/jurnaldawahstidnatsir.v3i02.86Keywords:
Konsep ilmu, adab menuntut ilmu, adab terhadap guruAbstract
Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap tentang konsep ilmu dan adab menuntut ilmu. juga mengetahui apa saja adab-adab terhadap guru atau pengajar yang harus diketahui oleh para penuntut ilmu. Metode Penelitian: Kualitatif. Hasil Penelitian: Ilmu merupakan tonggak segala sesuatu. Ia merupakan pangkal dari setiap amal seorang muslim. Karena sebab ilmu lah seorang muslim menjadi mulia dihadapan Allah dan manusia pada umumnya. Dalam menuntut ilmu ada adab-adab yang perlu diperhatikan oleh setiap penuntut ilmu. Adab ini menentukan keberhasilan seorang murid dalam menuntut ilmu. salah satunya adalah menghormati dan memulyakan gurunya. Juga, ada tahapan-tahapan yang perlu diperhatikan oleh para penuntut ilmu. Tahapan-tahapan belajar itu tidak lain adalah modul-modul dalam pembelajaran yang mesti diperhatikan dalam konsep menuntut ilmu. Dan dengan tahapan-tahan ini menjadikan seorang penuntut ilmu dapat berhasil memperoleh ilmu yang diharapkannya.
Published
Versions
- 2022-10-10 (2)
- 2020-12-28 (1)
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2021 Abdul Kadir
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).